SIMULASI SISTEM KENDALI

Simulasi merupakan metode memperagakan sesuatu dalam bentuk tiruanyang mirip dengan keadaanyang sesungguhnya Atau dapat pula diartikan penggambaran suatu sistem atau proses dengan peragaan berupa model matematis yang selanjutnya dengan suatu program komputer dapat ditunjukkan Performansi SistemDengan demikian dapat dilakukan analisis dan desain sistem.  

Simulasi  bertujuan untuk memperoleh jawaban permasalahanSimulasi akan menggantikan permasalahanyang sebenarnya ke dalam suatumodel tiruanyang menjadi permasalahan baruyang lebih sederhana atau mudah untuk penyelesaiannya.
              Simulation : Pekerjaan tiruan (meniru)
              Simulate    : Menirukan
              Simulator  : SESUATU yang menjadi pengganti yang
                                   Sebenarnya (Diawali dengan Prototype)

Sebagai Key word melakukan simulasi adalah :
1. Menguasai program Komputer (Sofware) yang digunakan dan Mengetahui kemampuan software tersebut dalam hal disain dan analisis sistem kendali konvensional, atau sistem kendali modern
2. Mampu melakukan pemodelan fisik sistem kebentuk matematis (Model matematis harus mewakili sistem fisik).
3. Menguasai Metoda analisis dan Disain yang digunakan
 
Perkembangan dan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi telah banyak menciptakan perangkat lunak komputeryang dapat digunakan untuk mensimulasikan suatu sistem atau prosesSoftware program Komputer Yang sering dipakai:

  Basic
  Fortran
  Matlab/Simulink
  C, C+, C++
  Pascal
  Turbo Pascal
  Dynamo
  Dinamo Plus
  Festo Fluidsim
Untuk melakukan simulasi, penentuan model sistem harus menggambarkan keadaan sistem yang sesungguhnya .

Model  Diskrit
Sekelompok  bilangan  yang menyatakan keadaan variabel sistem pada waktu tertentu (waktu berubah secara periodik). Dalam model diskrit, aktivitas sistem akan menghasilkan perubahan yang mendadak.

Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Postingan Populer